Detail Artikel - Pembagian Hasil Belajar (Raport)
Feature Image
Penulis

Abdurrachman (Super Admin)

Pembagian Hasil Belajar (Raport)

25 April 2025 Dilihat 5 Kali 0 Komentar

Pembagian Hasil Belajar (Raport) Semester Genap Tahun Pelajaran 2024/2025



SMK Entrepreneur Tahfidz akan melaksanakan kegiatan Pembagian Hasil Belajar Siswa (Raport) Semester Genap pada:



???? Tanggal: Sabtu, 14 Juni 2025

???? Waktu: 08.00 WIB – selesai

???? Tempat: Ruang kelas masing-masing



Kegiatan ini merupakan bentuk laporan resmi capaian belajar siswa selama satu semester. Orang tua/wali diharapkan hadir untuk menerima hasil belajar secara langsung dan menjalin komunikasi dengan wali kelas terkait perkembangan peserta didik.



Mari jadikan momen ini sebagai refleksi bersama untuk mendukung kemajuan pendidikan anak-anak ke jenjang selanjutnya.


Komentar

Silakan login untuk memberi komentar:

Login

Belum ada komentar